Terletak di samping Sungai Bío-Bío, 10 menit berjalan kaki dari pusat Concepción, hotel modern ini menawarkan pemandangan panorama kota. Hotel ini memiliki fasilitas kolam renang, sauna, dan Wi-Fi gratis. Semua kamar yang luas di Diego de Almagro memiliki AC, TV kabel, koneksi Wi-Fi, dan minibar. Beberapa kamar juga menampilkan pemandangan sekeliling kota atau seberang sungai ke Samudera Pasifik di kejauhan. Parkir pribadi gratis tersedia di lokasi, tergantung ketersediaan. Restorannya menyajikan menu lengkap hidangan lokal dan internasional, sebuah tempat yang cocok untuk pertemuan bisnis maupun bersantai. Ada juga sebuah bar hotel yang menawarkan beragam minuman beralkohol dan non-alkohol. Hotel Diego de Almagro memiliki sauna dan pusat kebugaran. Lokasinya nyaman untuk menjelajahi Concepcion - Plaza de Armas, hanya berjarak 10 menit berjalan kaki. Bandara Internasional Camino berjarak 9 km dari hotel.

Pasangan menyukai lokasinya — mereka memberi nilai 9,1 untuk perjalanan dua orang.

Jarak di deskripsi akomodasi dihitung menggunakan © OpenStreetMap

Keunggulan akomodasi

Lokasi premium: Tamu terbaru memberi nilai yang tinggi (9,2)

Makanannya enak: Hidangan di sini sangat direkomendasikan

Informasi sarapan

Kontinental, Buffet

Tamu langganan

Ada lebih banyak tamu yang menginap kembali di sini dibandingkan akomodasi lainnya.


Ketersediaan

Pilih tanggal untuk melihat ketersediaan dan harga akomodasi ini

Tipe kamar
Jumlah tamu
 
2 double
2 double
1 double besar
1 double besar
Terjadi kesalahan. Harap coba lagi nanti.
Terjadi kesalahan. Harap coba lagi nanti.
Terjadi kesalahan. Harap coba lagi nanti.
Terjadi kesalahan. Harap coba lagi nanti.
Ulasan tamu

Kategori:

Staf
9,2
Fasilitas
8,7
Kebersihan
9,2
Kenyamanan
9,0
Harganya sepadan
8,5
Lokasi
9,2
Wi-Fi gratis
8,2

Pilih topik ulasan yang ingin dibaca:

Yang disukai tamu yang menginap di sini

  • Daniel
    Inggris Raya Inggris Raya
    Very good staff and breakfast was very delicious. The pool was gorgeous
  • Stelios
    Inggris Raya Inggris Raya
    The room was very spacious and cosy. The breakfast was excellent and the staff extremely helpful and polite. The opening times of the pool was great as well.
  • Ana
    Chili Chili
    La ubicación muy buena, el desayuno variado y el personal muy amable
  • Carmen
    Chili Chili
    El personal muy amable, las camas super cómodas y la ubicación es muy buena, en una ciudad en la que no todo está a la mano hay restaurantes cerca a los que se puede llegar caminando. La limpieza de las habitaciones y sel hoteñ en general es...
  • Gonzalo
    Chili Chili
    Me gusto pieza, desayuno y cena.No use piscina por falta informacion Hubiese sido grato
  • Nuñez
    Chili Chili
    muy buena ubicación, tranquilo, seguro y accesible a todos los puntos necesarios para mi buen desempeño . Fue de muy buena ayuda contar con estacionamiento en el hotel.
  • J
    Juan
    Lithuania Lithuania
    En general bien. Staff amable y atento, instalaciones un tanto antiguas pero bien. Habitaciones amplias y comodas.
  • D
    Diego
    Chili Chili
    No pudimos ocupar nada por tiempo. Evaluaré en otra instancia
  • Guillermo
    Chili Chili
    ubicación, atención y relación precio/calidad muy buenas.
  • Mauricio
    Chili Chili
    La piscina muy agradable y a muy buena temperatura El desayuno es bueno y variado, el personal que nos atendio muy bien!!

Sekitar hotel

Restoran
1 restoran di tempat

  • Restaurante #1
    • Buka untuk
      Sarapan • Makan siang • Makan malam

Fasilitas Hotel Diego de Almagro Concepción
Fasilitasnya luar biasa! Skor ulasan: 8.7

Fasilitas paling populer

  • Kolam renang indoor
  • WiFi gratis
  • Pusat kebugaran
  • Resepsionis 24 Jam
  • Restoran
  • Fasilitas tamu difabel
  • Kamar bebas rokok
  • Bar

Kamar Mandi

  • Tisu toilet
  • Handuk
  • Bathtub atau shower
  • Kamar mandi pribadi
  • Toilet
  • Pengering rambut
  • Bathtub
  • Shower

Kamar Tidur

  • Seprai
  • Lemari

Pemandangan

  • Pemandangan kota

Outdoor

  • Teras

Amenitas Kamar

  • Stop kontak dekat tempat tidur

Ruang Tamu

  • Meja kerja

Media/Teknologi

  • TV kabel
  • Telepon
  • TV

Makanan & Minuman

  • Buah-buahan
    Biaya tambahan
  • Anggur/sampanye
    Biaya tambahan
  • Bar
  • Minibar

Internet
Wi-Fi tersedia di area umum hotel dan tidak dikenai biaya.

Tempat Parkir
Tidak ada tempat parkir yang tersedia.

Layanan resepsionis

  • Check-in/out pribadi
  • Layanan concierge
  • Penitipan bagasi
  • Meja layanan wisata
  • Check-in/check-out cepat
  • Resepsionis 24 Jam

Layanan kebersihan

  • Layanan kebersihan harian
  • Alat press celana
  • Jasa penyetrikaan
    Biaya tambahan
  • Laundry
    Biaya tambahan

Fasilitas bisnis

  • Faks/fotokopi
    Biaya tambahan
  • Pusat Bisnis
  • Fasilitas rapat/perjamuan
    Biaya tambahan

Keamanan

  • Pemadam api
  • CCTV di tempat umum
  • Alarm asap
  • Akses kunci kartu
  • Brankas

Umum

  • Ruangan khusus merokok
  • AC
  • Bebas rokok di semua ruangan
  • Pemanas ruangan
  • Kedap suara
  • Penyewaan mobil
  • Lantai berkarpet
  • Kamar kedap suara
  • Lift
  • Fasilitas tamu difabel
  • Kamar bebas rokok

Kemudahan akses

  • Lantai atas bisa dicapai dengan lift

Kolam renang indoor
Gratis!

  • Buka sepanjang tahun
  • Khusus dewasa
  • Kolam air panas
  • Kursi berjemur

Kebugaran

  • Tempat fitness
  • Kursi berjemur
  • Pusat kebugaran
  • Sauna

Bahasa yang digunakan

  • Bahasa Spanyol

Aturan menginap
Hotel Diego de Almagro Concepción menerima permintaan khusus - masukkan di langkah berikutnya!

Check-in
Dari 14.00 sampai 00.00
Tamu wajib memperlihatkan kartu identitas dengan foto dan kartu kredit pada saat check-in
Check-out
Dari 11.00 sampai 12.00
Pembatalan/ prabayar
Kebijakan pembatalan dan pembayaran di muka bervariasi tergantung tipe akomodasi. Harap masukkan tanggal inap Anda dan periksa ketentuan dari opsi yang Anda butuhkan.
Anak-anak dan tempat tidur

Kebijakan anak

Anak-anak bisa menginap.

Anak berusia 18 tahun ke atas akan dikenakan harga dewasa di akomodasi ini.

Untuk melihat informasi harga dan okupansi yang tepat, mohon tambahkan jumlah dan usia anak dalam grup Anda di pencarian.

Kebijakan ranjang bayi dan tempat tidur ekstra

0 - 2 tahun
Ranjang bayi berdasarkan permintaan
Gratis

Jumlah ranjang bayi yang diperbolehkan tergantung opsi yang Anda pilih. Harap periksa opsi yang dipilih untuk info selengkapnya.

Tidak tersedia tempat tidur ekstra di akomodasi ini.

Semua ranjang bayi tergantung ketersediaan.

Batasan usia
Usia minimum untuk check-in adalah 18
Hewan peliharaan
Hewan peliharaan tidak diperbolehkan.
Rombongan
Saat memesan lebih dari 10 kamar, kebijakan lain dan biaya tambahan bisa berlaku.
Metode pembayaran yang diterima
American ExpressVisaMastercardDiners ClubTunai

Informasi penting
Informasi penting untuk tamu di akomodasi ini

LOCAL TAX LAW

Based on local tax laws, all Chilean citizens and resident foreigners must pay an additional fee (IVA) of 19%. To be exempt from this 19% additional fee (IVA) the payment must be made in US dollars and a copy of the immigration card and passport must be presented. The passenger won’t be exempt from this fee when paying in local currency. In case of no show the invoice will be billed in local currency, including this additional fee (IVA).

* This additional fee (IVA) is not included in the hotel rates and must be paid separately.

Foreign business travellers, who require a printed invoice, will also be charged the additional 19% regardless of the length of their stay in Chile.

Please note no-shows of all non-refundable rates will be charged in Chilean Pesos according to the exchange rate of the day plus a 19% VAT.

Anda harus menunjukkan dokumen identitas berfoto yang berlaku serta kartu kredit pada saat check-in. Permintaan khusus tidak bisa dijamin dan dapat dikenakan biaya tambahan.

Parkir tergantung ketersediaan karena tempat terbatas.

Pertanyaan Umum tentang Hotel Diego de Almagro Concepción

  • Ya, hotel ini punya kolam renang. Cari tahu selengkapnya tentang kolam renang dan fasilitas lain di halaman ini.

  • Check-in di Hotel Diego de Almagro Concepción dari jam 14.00, dan check-out hingga 12.00.

  • Opsi kamar di Hotel Diego de Almagro Concepción termasuk:

    • Double
    • Twin
  • Hotel Diego de Almagro Concepción punya 1 restoran:

    • Restaurante #1
  • Harga di Hotel Diego de Almagro Concepción mungkin berbeda tergantung masa inap Anda (mis. tanggal pilihan, kebijakan hotel, dll). Lihat harga dengan memasukkan tanggal.

  • Tamu yang menginap di Hotel Diego de Almagro Concepción dapat menikmati sarapan berkualitas tinggi (skor ulasan tamu: 8.8).

    Opsi sarapan termasuk:

    • Kontinental
    • Buffet
  • Hotel Diego de Almagro Concepción menawarkan aktivitas/layanan berikut (mungkin dikenakan biaya):

    • Pusat kebugaran
    • Sauna
    • Kolam renang
    • Tempat fitness
  • Hotel Diego de Almagro Concepción berjarak hanya 1,3 km dari pusat Concepcion. Semua jarak diukur dalam garis lurus. Jarak sebenarnya mungkin berbeda.